Buku dengan judul "Ilmu Negara" hadir untuk melengkapi sejumlah literatur yang membahas tentang ilmu negara dan teori negara, unsur-unsur negara, asal-usul negara, tujuan dan fungsi negara, tipe-tipe negara, kedaulatan, demokrasi, kekuasaan, konstitusi, bentuk negara, sistem pemerintahan, baik yang disampaikan oleh filosof-filosf muslim maupun dari filosof-filosof non muslim. Penulis sengaja me…
Perkembangan ilmu politik mengalami kemajuan yang pesat sesudah Perang Dunia Kedua. Terdapat dua pandangan yang berkaitan dengan munculnya ilmu politik sebagai disiplin ilmu. Pertama, pandangan yang melihat bahwa ilmu politik merupakan salah satu bagian dari pengetahuan sosial lainnya. Kedua, pandangan yang menganggap bahwa ilmu politik lahir pada akhir abad 19-an. Dalam perkembangannya, dipeng…