Berbagai persoalan kesehatan lingkungan di Indonesia, mulai dari pencemaran air dan perlindungan hukum kualitas airbersih, pegelolaan limbah medis rumah sakit dalam perspektif hukum di Indonesia, dan kebijakan hukum pengelolaan limbah bahan beracun dan berbahaya (B3) di Indonesia. jawabannya sudah disusun secara sistematis dalam bab 5, bab 6, dan bab 7 buku ini.