Desa merupakan pembagian wilayah administratif di Indonesia yang dipimpin oleh Kepala Desa, dan merupakan kesatuan masyarakat hukum yang menjalankan pemerintahan sendiri berdasarkan asal-usul, adat istiadat setempat dan merupakan pemerintahan terbawah. Kesatuan masyarakat ini tidak menggunakan nama yang sama di seluruh Indonesia. Desa yang kuat adalah desa yang memiliki pemerintahan yang k…