Buku ini menjelaskan semua hal yang "wajib" dan perlu diketauhi oleh insan public relations (PR). semua yang diuraikan disini merupakan pengetahuan dasar bagi calon dan pejabat PR, baik memahaminya, diharapkan akan lahir insan-insan PR yang profesional yang dapat mengembangkan citra dan reputasi lembaga, perusahaan, dan organisasinya. buku handbook of public relations ini terdiri dari 13 bab. …
- Peran website sebagai penunjang city branding yogyakarta - Analisis wacana kritis pemberitaan haran pikiran rakyat - dekonstruksi strategi branding iklan Fiesta.
"PROGRAM atau kegiatan Public Relations sebaiknya dibuat berdasarkan data atau fakta di lapangan atau berdasarkan hasil penelitian, tidak hanya berdasarkan perasaan atau spekulasi saja sehingga setiap program dapat mencapai sasaran dan dapat memelihara citra dan reputasi organisasi atau perusahaan. Saya menyambut baik atas terbitnya buku iri sebagai salah satu khazanah menambah perbendaharaan b…
Buku ini buat Anda yang ingin menjadi seorang Public Relations Officer (PRO) yang handal. Buku ini memberi semua hal tentang bagaimana menjadi PRO di masa kini dan mendatang. Mulai dari bagaimana mengelola media perusahaan, apa saja dan bagaimana kegiatan penulisan public Relation (PR), strategi dan teknik manajemen PR, bagaimana membentuk opini publik dan mempertahankan citra positif perusa…