Ruang angkasa pada kenyataannya merupakan sebuah ruangan imajiner yang diciptakan oleh ilmu pengetahuan. Dengan demikian ruang angkasa menjadi objek penelitian dari ilmu pengetahuan itu sendiri. Yang dimaksud dengan ilmu pengetahuan disini adalah berbagai disiplin ilmu. Dengan kata lain ruang angkasa menjadi bagian dari objek kajian berbagai disiplin ilmu dengan tujuan yang berbeda-beda pula. R…