Buku ini merupakan revisi dari buku Akuntansi Perbankan Syariah cetakan pertama juli 2005 dan cetakan kedua (revisi) April 2006 dimana pada edisi tahun 2008, Revisi ini dikarenakan terbitnya PSAK Syariah sejak 27 Juni 2007, dimana ada terdapat pemisahan antara pihak Entitas dimana dapat sebagai pemilik dana atau pengelola dana, hal ini tidak terdapat pada PSAK 59, sehingga Ikatan Akuntan …