TEXT
Masalah-Masalah Hukum - Jilid 45 No. 2, April 2016
MASALAH-MASALAH HUKUM merupakan jurnal ilmiah ilmu hukum yang diterbitkan oleh Fakultas Hukum Universitas Dipenogoro. Berisi tulisan yang diangkat dari hasil penelitian dan kajian analitis-kritis di bidang hukum.
Jilid 45 no.2, April 2016 berisi tulisan berjudul:
- Desain Daerah Khusus/ Istimewa dalam sisteM Negara Kesatuan Republik Indonesia menurut Konstitusi - Baharudin, pp. 85-92
- Pancasila sebagai Sumber Segala Sumber Hukum dan Kekerasan atas nama Agama di Indonesia - Christina Maya Indah Susilowati, pp. 93-100
- Optimalisasi Konsep Reward Trehadap Whistle Blower Tindak Pidana Korupsi di Indonesia - Edi As'adi, pp. 101-106
- Aktualisasi Nilai-Nilai Pancasila Dalam Pengadaan Tanah Bagi Pembangunan untuk Kepentingan Umum - Hnegki Andora, pp. 107-114
- Alternatif Penyelesaian Perkara Pidana dalam Perspektif Hukum Islam sebagai Media menuju Keadilan - Efa Rodiah Nur, pp. 115-122
- Hukum (Sanksi) Pidana Adat dalam Pembaharuan Hukum Pidana Nasional - Nyoman Serikat Putra Jaya, pp. 123-130
- Notaris dalam Sengketa Perbankan Syariah - Ro'fah Setyowati, pp. 131-139
- Kebijakan Pengelolaan Zakat Sebagai Upaya Penanggulangan Kemiskinan di Kabupaten Demak - Sri Kusriyah, pp. 140-149
- Perlindungan Hukum Profesi Dokter dalam Penyelesaian Sengketa Medis - Setyo Trisnadi, pp. 150-156
- Prinsip Checks and Balances dalam Sistem Ketatanegaraan Indonesia - Sunarto, pp. 157-164
Tidak tersedia versi lain