Buku ini diterbitkan sebagai salah satu upaya dan kontribusi penulis dalam menyediakan tambahan referensi kepada masyarakat luas tentang ilmu Ekonomi Kelembagaan terutama dalam konteks pelaksanaan desentralisasi di Indonesia. Buku ini membahas munculnya ilmu Ekonomi Kelembagaan Baru atau yang sering dikenal dengan istilah NIE (New Institutional Economics) sebagai salah satu tongga k evol usi pe…
Buku ini diperuntukkan bagi mahasiwa yang mengambil mata kulaih pengantar teori ekonomi mikrodan makro di semua jurusan yang mewajibkannya. Materinya sengaja dibuat sederhana mungkin agar masing-masing mahasiswa atau pembaca pemula tidak terlalu sulit dalam mempelajarinya. Buku ini dirasa sudah cukup untuk dijadikan pengantar kepada mahasiswa untuk mengetahui konsep-konsep dasar teori ekono…
Ilmu ekonomi publik adalah cabang ilmu ekonomi yang menelaah masalah-masalah ekonomi khalayak ramai (publik/masyarakat, pemerintah/negara), seperti kebijakan subsidi/pajak, regulasi/deregulasi, nasionalisasi/privatisasi, sistem jaminan sosial, ketahanan pangan, kebijakan teknologi, pertahanan dan keamanan, pendidikan, kesehatan dan sebagainya. Buku ini isinya secara keseluruhan mengikuti peratu…
Riset Pemasaran merupakan suatu bentuk perencaaan, pengumpulan, penganalisisan dan pelaporan data mengenai masalah yang berhubungan dengan bidang pemasaran. Riset pemasaran dilakukan secara sistematis dimulai dari perumusah masalah, tujuan penelitian, pengumpulan data, pengolahan data dan interpretasi hasil penelitian. Riset ini dilakukan untuk meninjau tren bisnis yang berkembang saat ini, ris…
kurangnya buku-buku yang membahas tuntas tentang perbankan, turut menambah "kebutaan" pengetahuan tentang perbankan pada masyarakat. berdasarkan pengetahuan dan pengalamannya tentang perbankan, penulis telah menyusunbuku ini untuk "mengobati kebutaan" tersebut.
“buku ini menguraikan secara terinci manipulasi syariah yang dilakukan oleh para pengusung bank syariah di Indonesia.melalui manipulasi syariah itu,para pengusung bank syariah di Indonesia tidak menyadari bahwa mereka sedang menyeret umat islam kedalam jebakan neokolonialisme.setiap umat islam yang mewaspadai bahaya neokolonialisme wajib membaca buku ini”.
Pentingnya mempelajari metodologi penelitian akuntansi keperilakuan saat ini didasarkan karena banyaknya masalah yang muncul seputar lingkungan bisnis berkaitan dengan aspek manusia di dalamnya. Selama beberapa tahun terakhir, kita telah menyaksikan perubahan yang dramatis dalam lingkungan perusahaan. Perubahan ini telah memunculkan berbagai persoalan. Memecahkan persoalan berarti berupaya untu…
Bisnis digital (digital business) merupakan model bisnis yang sedang tren dan cukup menarik di abad ini. Perkembangan Internet yang semakin meluas telah mendorong bisnis digital semakin menarik dan populer. Penggunaan Internet dan teknologi digital sebagai model canggih telah mempermudah dan mempercepat hubungan antarmanusia dengan mesin tanpa batas (unlimited) dan lintas batas (borderless). El…