Suatu ilmu pengetahuan akan cepat dipahami apabila ditelusuri melalui filosofinya, teori-teorinya, dan metodologinya. Buku metode penelitian administrasi publik hadir untuk memenuhi maksud tersebut. buku ini berisi tentang perspektif penelitian pada pendidikan tinggi, filsafat penelitian, penelitian kuantitaaif dan penelitian kualitatif, masalah penelitian, landasan teori penelitian, teori admi…
Buku ini dirancang untuk memenuhi materi mata kuliah metodologi penelitian kuantitatif dan kualitatif. Buku ini memaparkan materi tentang bab-bab yang sangat dibutuhkan untuk penelitian. Selain itu, buku ini juga disusun secara lengkap dan praktis, sehingga diharapkan dapat menjadi tuntunan bagi mahasiswa maupun peneliti kuantitatif dan kualitatif yang menghendaki adanya panduan penelitian yang…
METODE PENELITIAN Dalam Teori & Praktik Penelitian lahir disebabkan sifat keingintahuan terhadap suatu masalah. Hal ini dapat di pecahkan melalui penggalian data atau informasi yang menunjang. Dari sinilah timbul teori-teori tentang permasalahan tertentu yang dapat digunakan Untuk menghadapi suatu permasalahan.dan untuk menerapkan suatu teori terhadap Suatu permasalahan inilah memerlukan…
Penelitian lahir disebabkan sifat keingintahuan terhadap suatu masalah.hal ini dapat dipecahkan melalui penggalian data atau informasi yang menunjang. Dari sinilah timbul teori-teori tentang permasalahan tertentu yang dapat digunakan untuk menghadapi suatu permasalahan.dan untuk menerapkan suatu teori terhadap suatu permasalahan inilah memerlukan suatu metode yang dianggap relevan dan membant…
Dalam rangka meningkatkan kualitas pendidikan pada tingkat yang lebih tinggi, maka setiap upaya meningkatkan kualitas tersebut perlu dilakukan penelitian.supaya penelitian dapat menghasilkan informasi yang akurat, maka perlu menggunakan metode penelitian yang tepat. Metode penelitian secara umum dapat diklasifikasikan menjadi tiga,yaitu: (1) Metode kuantitatif, disebut sebagai metode tradisio…
Metode penelitian yang dikemukan dalam buku ini adalah metode kuantitatif, dengan pola pikir "logiko, hiptetiko, verifikatif". Dengan demikian proses penelitiannya selalu berangkat dari masalah yang jelas, menggunakan teori dan hasil penelitian yang relevan untuk merumuskan hipotesis, mengumpulkan data pada populasi atau sampel tertentu dengan menggunakan teknik statistik untuk analisis data ba…
Menulis merupakan keterampilan yang sangat penting untuk dimiliki setiap kalangan. Lewat buku “Konsep Dasar Keterampilan Menulis”, pembaca dapat belajar mengenai dasar-dasar kepenulisan, mulai dari menulis kalimat, paragraf, hingga menulis karangan ilmiah. Buku ini dapat digunakan oleh siapapun, termasuk dijadikan sebagai rujukan bagi mahasiswa. Sinopsis Buku Salah satu pembelajaran k…