globalisasi bisnis telah menembuh batas-batas wilayah negara seiring dengan perkembangan bisnis, masalah dan praktik kejahatan yang berkaitan dengan dunia bisnis juga berkembang terutama masalah keuangan. oleh karena itu, diperlukan pengawasan atau monitoringatas keuangan perusahaan . manajemen perusahaan menyusun laporan keuangan sebagai bentu pertanggung jawaban keuangan dan menyampaika…
Dalam kehidupan masyarakat, kita mengenal sejumlah kelompok yang paling mampu melakukan proses tawar-menawar, mengerahkan sumber-sumber kekuasaan secara maksimal dengan memilih saluran yang tepat untuk menyalurkan aspirasi mereka. Kelompok inilah yang kita kenal sebagai kelompok yang memiliki kekuatan politik. Pemahaman dari sejumlah kelompok tersebut, termasuk di dalamnya potret perjalanan …
Buku Pengantar Manajemen ini ditujukan untuk mahasiswa dalam mempelajari manajemen dan masyarakat luas yang membutuhkan bahan bacaan mengenai manajemen. Secara garis besar, manajemen adalah seni menggunakan sumber daya secara efektif untuk mencapai sasaran yang telah ditentukan. Dalam perjalanan mencapai sasaran tersebut, seringkali terjadi kemubaziran dan bahkan timbul gejala dehumanisasi. Be…
Suasana pemerintahan di negeri ini mengalami banyak perubahan sejak dimulainya reformasi dan adanya amandemen UUD 1945. Oleh karena itu, dalam administrasi negara juga banyak terdapat perubahan. Untuk mengetahui sejauh mana perubahan dalam sistem administrasi negara tersebut, bacalah buku ini. Buku ini mengupas sistem administrasi negara Republik Indonesia sejak awal berdirinya negara ini hing…
Pada hakekatnya penyelenggaraan pemerintah ditujukan kepada terciptanya fungsi pelayanan publik (public service). Pemerintah yang baik cenderung menciptakan terselenggarakannya fungsi pelayanan publik dengan baik pula. Sebaliknya, pemerintahan yang buruk mengakibatkan fungsi pelayanan publik tidak akan terselenggara dengan baik pula.
Buku ini akan menolong kita untuk menulusuri liku-liku kehidupan politik dalam proses mencari identitasnya. Arbi Sanit memang kaya akan bacaan. Ini menunjukkan kehati-hatian intelektualnya dalam menyusun pandangan-pandangan mengenai suatu bidang kehidupan sosial yang peka, khususnya di negeri ini.
UJI PERSYARATAN ANALISIS *HOMOGENITAS *NORMALITAS *LINIERITAS *pengertian statistic dan statistic dan statiska *populasi dan sampel *jenis skala pengukuran *instrument pengumpulan data * macam-macam penyajian data *pengolahan data *penyajian data (grafik-tabel-diagram) *pengukuran tendensi sentral -rata-rata hitung (mean) -rata-rata ukur (arithmetic mean) -rata-rata harmonic (harm…