Memiliki pengalaman memimpin perubahan di birokrasi pemerintah merupakan satu kemewahan bagi seorang akademisi. Seorang akademisi umumnya lebih banyak bergelut dengan riset, membaca, menulis, dan mungkin juga memberi nasihat dan konsultasi, tetapi jarang di antara mereka yang memiliki kesempatan secara langsung memanfaatkan gagasan dan idealisme untuk melakukan perubahan. Sebagai seorang akadem…
Governance merupakan paradigm baru dalam tatanan pengelolaan kepemerintahan.ada tiga pilar governance,yaitu pemerintah,sector swasta,dan masyarakat.sementara itu,paradigm pengelolaan pemerintahan yang sebelumnya berkembang adalah government sebagai satu satunya penyelenggara pemerintahan. Dengan bergesernya paradigm dari government kearah governance,yang menekankan pada kolaborasi dalam keseta…
Etika merupakan instrumen penting dalam masyarakat untuk menuntun tindakan atau perilaku agar mampu menjalankan fungsi dengan baik dan dapat lebih bermoral. Etika merujuk pada dua hal. Pertama, berkenaan dengan disiplin ilmu yang mempelajari nilai-nilai yang dianut oleh manusia beserta pembenarannya. Kedua, merupakan pokok permasalahan dalam disiplin ilmu itu sendiri yang berupa nilai-nilai keh…
Buku ini di susun secara lengkap dengan tujuan untuk memudahkan para pembaca memahami isi buku ini. Buku ini membahas tentang Konsep Dasar Birokrasi, Birokrasi dan Kelompok, Birokrasi dan Perubahan Sosial, Birokrasi Sebagai Sarana Pembangunan, dan Reformasi Birokrasi.
Kami sebagai pelaku bisnis di bidang perhotelan sangat senang dan bangga dengan diterbitkannya buku ini , yang mana bias menjadi bahan acuan maupun referensi bagi pelaku bisnis. Sangatlah jarang dijumpai cara penyajian buku yang mudah dimengerti dan banyak contoh kasus yang up to date dalam buku ini. Dengan persaingan bisnis yang sangat ketat pada saat ini tentunya harus juga diimbangi dengan …
Buku ini menjelaskan tentang pentingnya Hukum Administrasi Negara, karena dapat menjadi pedoman para eksekutif muda menjalankan tugasnya dalam jabatan pemerintahan. Buku ini juga membahas kinerja birokrat yang buruk, menjadikan negara tidak dapat memanfaatkan peluang menaikkan pendapatan nasional. Buku ini membahas kinerja birokrat yang diidolakan yang dapat memberi pelayanan yang baik/prima …