Dalam film, selain sinematografi yang bersifat teknis, aspek lain yang tidak kalah menarik adalah pesan yang disampaikan. Film merupakan gejala komunikasi massa. Sebagai media komunikasi massa, film memiliki tujuan penting yakni menyampaikan sesuatu. Karena itu, mempelajari film tidak cukup hanya dengan melihat artistik sinematografinya. Segi sosial, moral, dan gender dari sebuah film-sebagaima…
Jurnal Ilmiah Perisai Universitas Muhammadiyah Lampung, Volume 1 Edisi 1, Maret 2005 berisi: * Media televisi dan penyalahgunaan Napza (Narkotika, Psikotropika dan Zat Adiktif lainnya) - Nina Yudha Aryanti * Konsep Islam dalam memerangi NAZA (Narkotika, Alkohol dan zat adiktif lainnya) - Irma Budiyartiningsih * Pro Kontra iklan media televisi - Irwan Amrullah * Etika Komunikasi Massa dalam …
Komunikasi Massa bersifat terbuka artinya komunikasi massa itu ditunjukkan untuk semua orang dan tidak ditunjukkan sekelompok orang tertentu.Oleh karena itu komunikasi massa bersifat umum. Pesan komunikasi massa dapat berupa Fakta, Peristiwa, atau Opini. Kelebihan komunikasi massa dibandingkan dengan komunikasi lainnya, adalah jumlah sasaran khalayak atau komunikan yang dicapainya relative bany…
Buku ini disusun secara sistematis agar mudah dipahami. Materi dalam buku ini membahas tentang pengantar komunikasi kesehatan yang berhubungan dengan individudan masyrakat yang dibutuhkan untuk menunjang referensi bagi mahasiswa pada institusi Pendidikan Tinggi kesehatan