Perilaku organisasi adalah bidang studi yang mempelajari pengaruh individu, kelompok, dan struktur terhadap perilaku dalam organisasi, yang bertujuan meningkatkan efektivitas organisasi. Perilaku organisasi mengajarkan tiga faktor penentu perilaku dalam organisasi, yaitu individu, kelompok, dan struktur. Selain itu, perilaku organisasi menerapkan ilmu pengetahuan yang diperoleh tentang individu…
materi dalam pendidikan dan pelatihan kewirausahaan minimal dapat diperinci menjadi 3 kelompok meliputi: 1. kelompok materi informasi: materi berkaitan dengan hal-hal yang menggelitik mahasiswa /masyarakat untuk berwirausaha. 2. kelompok materi pembentukan sikap/kualitas seseorang. Profil wirausaha setidaknya menggambarkann3 hal yaitu: rasa percaya diri, daya pikir kreatif, dan daya penggerak…
Buku Manajemen Keuangan Syariah adalah aktivitas yang usaha untuk memperoleh dana dan mengalokasikan dana berdasarkan kegiatan perencanaan, analisis, dan pengendalian sesuai dengan prinsip manajemen dan berdasarkan prinsip syariah. Buku ini disusun dengan mengandalkan sumber referensi sebagian besar dari artikel dan berbagai jurnal untuk melengkapi beberapa konsep yang relevan, atas dasar itu …
Penerapan perbankan syariah di Indonesia tidak terlepas dari kontradiktif yang menimbulkan sebuah dealektika, baik itu dari para akademisi dan masyarakat terhadap prinsip-prinsip syariah. Praktik perbankan syariah harus memiliki beberapa aspek, antara lain aspek moral, aspek sosial, dan aspek dimensi religiusitas, yang dari kesemua aspek tersebut memiliki tujuan akhir berupa kesejahteraan. Sela…
Sebagai refleksi atas moralitas perilaku manusia, etika mempunyai tradisi yang panjang. Di zaman kita sekarang, minat terhadap etika tidak berkurang, tapi justru bertambah besar, antara lain karena masalah-masalah moral baru yang ditimbulkan oleh ilmu pengetahuan dan teknologi. Dalam ini, Prof. Dr. K. Bertens mengajak pembaca untuk menjelajahi seluruh wilayah etika. Pertama dibahas tema-tema k…
Buku ini secara spesifik membahas tentang keuangan perusahaan atau corporate finance, yang dapat digunakan dan disesuaikan berdasarkan skalanya untuk perusahaan kecil, perusahaan menengah, dan perusahaan besar. Tujuan pengelolaan manajemen keuangan dalam suatu perusahaan (bisnis) dimaksudkan supaya perusahaan dapat mengelola sumber daya yang dimiliki terutama dari aspek keuangan, sehingga mengh…
Buku ini merupakan penyempurnaan edisi tahun 2018 dan telah disesuaikan dengan undang-undang, peraturan pemerintah,peraturan Menteri keuangan, dan peraturan direktur jenderal pajak yang lebih baru. Buku ini membahas hal-hal yang penting untuk diketahui mengenai: - Pengantar Perpajakan - Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan (KUP) - Penagihan Pajak dengan Surat Paksa - Pajak Penghasilan (…
mata kuliah perilaku organisasi di anggap sebagai mata kuliah yang sangat menarik untuk di pelajari karena disana menjelaskan berbagai seluk beluk organisasi dengan berbagai sudut pandang. ilmu perilaku organisasi bukan hanya layak di pelajari oleh kalangan akademisi namun juga bagi para praktisi bisinis dan birokrat.