Di Negara-negara berkembang adopsi system pendidikan dari luar negeri sering kali mengalami kesulitan untuk berkembang.cara dan system pendidikan yang ada sering menjadi sasaran kritik dan kecaman karena seluruh daya guna system pendidikan tersebut diragukan.generasi muda banyak yang memberontak terhadap metode-metode dan system pendidikan yang ada.bahaya yang dapat timbul dari keadaan …
Penulisan karya ilmiah ini adalah mengenai hokum jaminan,yaitu suatu bidang hokum yang mempunyai peranan penting dalam rangka menunjang pembangunan ekonomi di Indonesia. Hukum jaminan mengalami perkembangan-perkembangan baru du Indonesia,disamping memerlukan pembaharuan-pembaharuan dan pengaturan dalam peraturan perundangan.kesemuanya itu harus disusun dengan memperhatikan azas perlindungan ba…
ANALISIS KOORDINASI TUGAS DAN FUNGSI ANTARA SEKRETARIAT DAERAH DAN SEKRETARIAT DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH DALAM PELAKSANAAN PEMERINTAHAN DAERAH (Studi Pada Sekretariat Daerah Provinsi Lampung) ABSTRAK Oleh SRI HARTATI Hubungan antara pemerintah daerah dan DPRD merupakan hubungan kerja yang kedudukannya setara dan bersifat kemitraan. Sekretariat daerah provinsi mempunyai tugas membantu…
IMPLEMENTASI PASAL 49 UNDANG-UNDANG NOMOR 22 TAHUN 2009 TENTANG LALU LINTAS DAN ANGKUTAN JALAN TERHADAP PENGUJIAN KENDARAAN BERMOTOR DAN AKIBAT HUKUM TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH (Studi Pada Dinas Perhubungan Kota Bandar Lampung) ABSTRAK Oleh : Hasan Basri Pengujian kendaraan bermotor dilaksanakan dalam bentuk uji tipe dan uji berkala, hal ini sesuai dengan ketentuan Pasal 49 dan Pasal …
Arus globalisasi teknologi dan informasi telah meningkat kesadaran masyarakat ataskebutuhan tersedianya berbagai jenis pelayanan pada masyarakat secara bermutu, termasuk pelayanan kesehatan. Peningkatan mutu pelayanan kesehatan, tidak terlepas dari pemahaman atas hak-hak dan keajiban, yaitu pemahaman atas aspek-aspek hukum kesehatan secara lebih khusus, agar terhindar dari jerat hukum dalam m…
Buku ini relevan bagi mahasiswa fakultas hukum (S1) maupun mereka yang sedang melakukan penelitian dan penulisan baik pada strata 2 (S2) ,aupun strata 3 (S3) karena telaah atau analisis topic berada dalam lapisan dogmatic (aturan),teori dan filsafat.keberadaan buku ini akan memperkaya pustaka dibidang hukum ketatanegaraan/hukum perburuhan yang relative masih sedikit jumlahnya. Model penulisan…
Pada era reformasi ini, upaya untuk mewujudkan sistem pemerintahan yang demokratis, bersih, dan berwibawa telah menjadi prioritas utama bagi rakyat dan pemerintahan Indonesia. Prioritas utama itu adalah perwujudan tata pmerintahan yang demokratis dan baik. salah satu unsur penyelenggaraan pemerintahan yang perlu memperoleh perhatian dalam upaya reformasi adalah penataan aparatur pemerintah. Pe…
Buku ini mengulas tentang strategi untuk mudah belajar argumentasi hukum. Pentingnya pemahaman logika dan bahasa hukum akan memudahkan pembaca mengerti tentang penalaran dan argumentasi hukum. Setelah membaca buku ini diharapkan pembaca mempunyai kemampuan untuk memberikan justifikasi dalam menganalisis/ memecahkn kasusu hukum. Tujuan diterbitkannya buku ini mengingat mata kuliah penalaran huk…