Setiap kepala desa adalah pemimpin tertinggi di desanya. Setiap kepemimpinan seorang kepala desa akan dimintai pertanggungjawaban atas apa yang menjadi tanggung jawabnya. Kepala desa merupakan pejabat pemerintah desa yang mempunyai wewenang, tugas, dan kewajiban untuk menyelenggarakan rumah tangga desanya dan melaksanakan tugas dari pemerintah dan pemerintah daerah sehingga dibutuhkan sosok yan…
Kepala desa dipilih dan dipercaya oleh masyarakat untuk mengembangkan desa yang dipimpinnya. Kinerja kepala desa akan menentukan kualitas hasil pembangunan, karena kepala desa adalah pihak yang paling langsung berhubungan dengan masyarakat desa. Oleh karena itu, kepala desa menuntut agar bekerja secara efektif dan efisien sehingga harapan dan aspirasi masyarakat desa dapat tercapai. Kemunduran…
Buku ini disusun berdasarkan Silabus Mata Kuliah dan Rencana Pembelajaran Semester yang telah dimodifikasi sesuai dengan perkembangan keilmuan hukum di lapangan, mengingat banyak sekali buku-buku ajar hukum tata usaha negara yang sifatnya pengantar yang beredar di pasaran, maka penulis mencoba menyajikan buku ajar yang berbentuk advance. Buku ini membahas beberapa BAB di antaranya : BAB 1 PENDA…
Tahukah Anda, buku yang saat ini sedang Anda baca, adalah sebuah buku Reksa Dana pertama di Indonesia yang terlengkap dan mendasar serta menjadi sebuah buku Reksa Dana yang membahas tuntas bagaimana mendapatkan profityang lebih optimal dibandingkan orang lain yang membeli reksa dana tanpa membaca buku ini?Ditambah bab perencanaan keuangan pribadi secara sederhana membuat buku ini sangat tepat d…
Ilmu ekonomi publik adalah cabang ilmu ekonomi yang menelaah masalah-masalah ekonomi khalayak ramai (publik/masyarakat, pemerintah/negara), seperti kebijakan subsidi/pajak, regulasi/deregulasi, nasionalisasi/privatisasi, sistem jaminan sosial, ketahanan pangan, kebijakan teknologi, pertahanan dan keamanan, pendidikan, kesehatan dan sebagainya. Buku ini isinya secara keseluruhan mengikuti peratu…
Adapun hukum pidana khusus (Peraturan Perundang-undangan Tindak Pidana Khusus) bisa dimaknai sebagai perundangan di bidang tertentu yang diatur dalam perundang-undangan di luar KUHP, baik perundangan khusus diluar KUHP maupun bukan pidana yang memiliki sanksi pidana. Melalui buku ini mahasiswa mampu mengidentifikasi serta memahami seluk beluk kekhususan, serta dasar hukum setiap peraturan per…
Ilmu hukum tata negara adalah salah satu cabang ilmu hukum yang mengkaji negara dan konstitusi sebagai objek kajiannya. Sebutan “hukum tata negara” berasal dari perkataan “hukum”, “tata”, dan “negara” yang di dalamnya membahas urusan penataan negara. Hukum tata negara membahas semua aspek hukum yang berkaitan dengan negara sebagai objek kajiannya dan konstitusi sebagai unsur uta…
Salah satu tahapan penting dalam siklus kebijakan publik adalah implementasi kebijakan. Implementasi sering dianggap pelaksanaan dari segala hal yang telah diputuskan oleh legislatif atau para pengambil keputusan, seolah-olah tahapan ini kurang berpengaruh. Akan tetapi, tahapan implementasi menjadi penting karena suatu kebijakan tidak akan berarti jika tidak dapat dilaksanakan dengan baik dan b…
Pemahaman yang utuh mengenal Legal Drafting sangat penting bagi para pelaku hukum di berbagai bidang dan instansi. Para praktisi hukum sering dihadapkan pada situasi harus menyusun perancangan hukum untuk kepentingan hukum dirinya, kliennya, atau lembaganya. Begitu juga kepada kalangan instansi pemerintah, lembaga negara, badan, serta komisi selain lembaga negara yang berkepentingan menyusun le…
Buku Kesatu Tentang Aturan Umum (BAB 1 s.d. BAB VI dan pasal 1 s.d pasal 187) Mengatur: Ruang lingkup berlakunya hukum pidana; tindak pidana dan pertanggungjawaban pidana; pemidanaan, pidana, diversi, dan tindakan; tujuan dan pedoman pemidanaan; faktor yang memperingan pidana; faktor memperberat pidana; perbarengan; dan gugurnya kewenangan penuntutan dan pelaksanaan pidana; pengertian istilah; …